Desain Pembelajaran Model Dick & Carry, Kemp, Kemp & Dick, dan PPSI
Dick And Carrey
1.
Mengidentifikasi tujuan umum
pembelajaran
2.
Melakukan analisis
pembelajaran
3.
Mengidentifikasi tingkah
laku dan karakteristik masukan
4.
Merumuskan tujuan
performansi
5.
Mengembangkan butir-butir
tes acuan patokan
6.
Mengembangkan strategi
pembelajaran
7.
Mengembangkan dan memiliki
materi pembelajaran
8.
Mendesain dan melaksanakan
evaluasi formatif
9.
Merevisi bahan pembelajaran
10. Mendesain dan melaksanakan evaluasi sumatif
Model
Desain Instruksional Menurut Kemp
1.
Menentukan topik dan tujuan instruk. Umum
2.
Menentukan Karakter siswa
3.
Menentukan tujuan instruk. Khusus (learning
objective)
4.
Menentukan materi pelajaran (objec content)
5.
Menentukan pre- test
6.
Menentukan KBM dan sumber/ alat (Koordinasi
sarana pendukung)
7.
Evaluasi
Model
Kombinasi Kemp dan Dick
1.
Identifikasi Topik dan TIU, Identif.
Kemampuan awal, Analisis
Instruksional
2.
Menulis TIK
3.
Mengembangkan Tes
4.
Menentukan Materi
5.
Memilih sumber dan mengembangkan
6.
Menggembangkan Metode
7.
Evaluasi Formatif
8.
Evaluasi Sumatif
Model PPSI (Prosedur Pengembangan Sistem Instruksional)
1.
PERUMUSAN TUJUAN
Merumuskan
TIK (4
kriteria), Catatan
4 kriteria TIK:
- Istilah operasional
- Hasil Belajar
- Berbentuk tingkah laku
- Hanya satu jenis tingkah laku
2.
PENGEMBANGAN ALAT EVALUASI
· Menentukan
jenis tes
· Menyusun
tes / butir tes
3.
KEGIATAN BELAJAR
· Merumuskan
kemungkinan KBM(Alternatif, yang tidak perlu, akan di tempuh)
4.
PENGEMB. PROG. KEGIATAN
· Merumuskan
materi pelajaran.
· Metode/
Alat
· Menyusun
jadwal
5.
PELAKSANA
· pre
test
· Menyampaikan
· Post
test
· Perbaikan